Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Malang menggelar Pemilihan Duta Budaya dan Duta Museum Ken Dedes dan Ken Arok Kota Malang 2015 yang akan digelar pada:
Rabu, 20 Mei 2015
Pukul 17.00 WIB – selesai
Taman Krida Budaya Jawa Timur
Jl. Soekarno-Hatta Malang
Syarat Pendaftaran:
- Pria & Wanita usia 17-25 tahun
- Belum menikah dan KTP Malang Raya
- Menyerahkan foto close up dan seluruh badan 1 (satu) lembar
- Pengarahan peserta pada hari Sabtu, 2 Mei 2015 pukul 15.00 WIB dan babak penyisihan hari Minggu, 3 Mei 2015 di Gedung Kesenian Gajayana, Malang
- Membuat Essai tentang museum 1 lembar folio (2000 karakter)
- Memperebutkan Juara Utama, Wakil I, II serta Harapan I, II, III, uang pembinaan dan trophy
- Pendaftaran tidak dipungut biaya
Waktu Pendaftaran
Tanggal 9-30 April 2015
Setiap hari Senin s.d Sabtu
Pukul 09.00-15.00 WIB
Tempat Pendaftaran
1. Museum Mpu Purwa (Sekretariat)
(arah SMPN 18, depan SD Islam Insan Amanah)
Jl. Soekarno Hatta B.210 Malang
Telp. (0341) 404515
2. Taman Rekreasi Kota (Tareko)
Belakang Balai Kota Malang
Jl. Majapahit Malang
Kontak Person:
- Ibu Endang : 081 805 136 969
- Ibu Indri : 081 232 148 298