Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Kota Malang akan menggelar Lomba Olahraga Paralimpian Tahun 2022 Bagi Penyandang Disabilitas
Informasi Pendaftaran sebagai berikut :
Pelaksanaan Kegiatan :
Hari : Sabtu, 21 Mei 2022
Pukul : 07.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Lapangan Dalam Stadion Gajayana
Waktu dan Tempat Pendaftaran :
Waktu Pendaftaran : 28 April – 19 Mei 2022
Pendaftaran Bisa dilakukan Melalui Link Google Form https://bit.ly/paralimpian2022 atau Datang langsung ke Kantor Disporapar Lt.2 Bidang Keolahragaan (Jl. Tenes Stadion Gajayana
Technical Meeting :
Hari : Jum’at, 20 Mei 2022
Pukul : 08.00 WIB
Sayarat dan Ketentuan :
Peserta siswa/siswi Sekolah Luar Biasa Kota Malang tingkat SD/SMP/SMA dengan menunjukan KK dan/atau Surat Keterangan dari Sekolah
Cabang Olahraga Lomba Paralimpian yang dilombakan yaitu Lari 100m dengan kategori:
- Tuna Rungu Wicara (termasuk Tuna Grahita dan Tuna Intelektual)
- Tuna Daksa Upper
- Tuna Daksa Lower
- Tuna Netra
Total Hadiah Sebesar Rp. 20.000.000,00
Contact Person :
April (Hp. 0821-4132-8431)
Didik (Hp. 0813-3454-4766)